Text
Jalan Raya Pos, Jalan Daendels
Menceritakan tentang Jalan Raya Pos/Jalan Raya Daendels atau jalan yang melintangi pulau Jawa yang sekarang ini lebih akrab disebut Jalur Pantai Utara (Pantura).
Layaknya milestones, Pram menceritakan kondisi daerah yang dilewati pembangunan jalan raya berukuran 7 meter itu. Masyarakatnya, sejarahnya, dan keadaan mereka kala prapembangunan, saat pembangunan bahkan pascapembangunan. Setiap daerah memiliki bobot cerita yag berbeda. Bermula dari sudut Anyer sampai ke Panarukan. Dari penderitaan romusha pembangunan jalan, cultuurstelsel (tanam paksa), koffie-stelsel (tanam kopi paksa) dan kelaparan.
Tidak tersedia versi lain