Pernah membayangkan bagaimana rasanya dikejar pekerjaan? Dalam benakmu, kamu akan menjadi orang sibuk dan tak punya waktu untuk bermain. Keseharianmu dihabiskan hanya untuk mengurus pekerjaan. Akibatnya, kesehatanmu terganggu, pola tidur kurang teratur, bahkan terserang stres. Itulah segelintir bayangan negatif yang mungkin ada di kepalamu bila dikejar pekerjaan. Akan tetapi, pernahkah kamu …
Hai guys … Masih bingung memikirkan apa kelebihan dan kekuranganmu? Masih bingung menentukan langkah, enaknya mau milih jurusan apa dan bekerja sebagai apa? Sudah…gak usah bingung-bingung. Jangan buang waktu lama-lama. Cepetan isi rangkaian psikotes ini, dan cocokan jawabanmu dengan kuncinya. Nah…nanti akan ketahuan kamu tuh gimana orangnya: bagaimana kecenderungan dan apa potensimu. …
Kebanyakan orang di dunia sangat ingin disukai orang lain, sehingga mereka merasa hal itu adalah sebuah keperluan atau keharusan. Ada tiga mindset yang terkait dengan "disukai banyak orang". Yang pertama, setiap orang secara alamiah ingin disukai orang lain. Masalahnya, ketika kita ingin disukai orang lain, kita memberikan power kepada orang itu untuk mengendalikan kita dan menguasai kita. Hal …
Meditasi adalah salah satu bentuk teknik relaksasi yang dilakukan dengan cara melatih konsentrasi dan fokus pikiran untuk mendapatkan perasaan tenang dan damai. Aktivitas ini dapat dilakukan dengan cara yang mudah dan dalam waktu yang relatif singkat. Latihan praktik meditasi kesadaran penuh atau perhatian penuh (mindfulness) dapat mengatasi gangguan kecemasan. Meditasi kesadaran penuh merup…
Meraih kesuksesan tentunya memerlukan berbagai macam perjuangan, tidak hanya secara teorikal saja, namun juga diperlukan pengambilan langkah pertama yang akan mengawali perjalanan besar tersebut, diselingi dengan berbagai usaha-usaha besar lainnya yang akan menjadi pendorong kesuksesan seseorang. Sinopsis “Berjalanlah terus, walaupun ada badai, walau ada palang melintang. Karena setelah kam…
Buku serial Smart Enlightening People ini memberi ide, semangat, dan inspirasi tentang kehidupan sehari -hari. Bahwasanya hidup tidak selamanya gembira, berhasil, sukses. Sebaliknya, hidup terkadang diwarnai hati yang galau, resah, khawatir, cemas. Berbagai cerita menarik seputar kehidupan, pekerjaan, rumah tangga, lingkungan tempat tinggal, kejayaan dan kejatuhan manusia, senang dan susah, …
Sebagai manusia, kita semua pandai membuat hidup menjadi rumit. Kita isi hidup kita dengan harapan, kecemasan, dan ketakutan. Kita dibayang-bayangi masa lalu, kita mencemaskan masa depan, dan kita mengabaikan masa kini. Kita mencari kepuasan dalam kebendaan dan kebahagiaan dalam angan-angan, sering dengan mengorbankan kekayaan yang hadir di sekitar kita. Hidup Sederhana merupakan kumpulan pe…
Postmodernisme adalah sebuah gerakan filosofis yang berkembang di sepanjang paruh kedua abad ke-20. Postmodernisme merujuk pada gerakan filosofis yang mempengaruhi aliran karya seni dan pemikiran para kritikus. Biasanya sasaran postmodernisme adalah sebuah evaluasi atas kepercayaan atau paham yang sudah lama dipegang dalam masyarakat. Bisa mengarah pada realitas objektif, sistem nilai, sifat ma…
Para wanita mempunyai banyak tantangan yang harus dihadapi dalam hidup mereka, baik tantangan mereka dengan diri sendiri, dengan keluarga, lingkungan sosial, hingga lingkungan kerja. Salah satu tantangan yang paling umum adalah mengurus diri sendiri. Seringkali para wanita terlalu fokus mengurus orang lain sampai-sampai lupa mengurus diri sendiri. Eileen Campbell sebagai penulis berupaya mendor…
100 orang yang tergabung dalam grup Billionaire mindset ini menuliskan kisah hidup perjuangan mereka dalam mencapai kesuksesan yang selama ini dapat mereka capai. Tak hanya membagikan pengalaman saja, namun juga memberikan ilmu bagi masyarakat umum mengenai perjalanan karir mereka hingga sukses. Sinopsis Belajar mengenai arti sesungguhnya akan kesuksesan dari pengalaman-pengalaman orang-orang…