"Yang mahal di hidup ini tuh waktu sama niat," Serena selalu memimpikan hal yang sama setiap kali dia menutup mata, bertemu dengan serigala yang siap menerkamnya. Mimpi tersebut dimulai ketika dia mengalami kejadian yang memilukan saat kunjungan wisata SMP, sahabatnya meninggal dan Serena sempat koma selama lebih dari satu bulan. Sejak kejadian tersebut, mimpi Serena hilang, tidak pern…
Senjakala merupakan kumpulan cerita dari Risa Saraswati yang dialaminya saat menjelang senja, yang kemudian cerita itu dia Risa ceritakan kepada teman-teman kecilnya. Terdapat delapan bagian cerita dalam buku ini, yang menceritakan kisah yang berbeda. Tentu saja kesemuanya memiliki makna cerita yang berbeda-beda. Dalam buku ini, kisah yang paling seram merupakan kisah yang berjudul Sukma. Da…
Peter, adalah anak laki-laki yang dijuluki dengan nama ‘Si Laba-laba’. Peter sangat suka sendiri. Ia senang duduk seorang diri untuk berpikir. Ia pandai berimajinasi dan membuat cerita. Kepalanya selalu penuh dengan cerita khayalannya sendiri. Laba-laba adalah tokoh cerita pertama Peter. Ia menyusun cerita mengenai seorang gadis pemain trapeze di sebuah sirkus. Sirkus menjadi pilihan cer…
Buku ini merupakan edisi lengkap dari Trilogi Soekram yang sebelumnya diterbitkan dalam 3 buku terpisah oleh sang pujangga Sapardi Djoko Damono, yaitu: Pengarang Telah Mati, Pengarang Belum Mati, dan Pengarang Tak Pernah Mati. “Saudara, saya Soekram, tokoh sebuah cerita yang ditulis oleh seorang pengarang. Ia seenaknya saja memberi saya nama Soekram, yang konon berasal dari bahasa asing ya…
Suti merupakan salah satu novel gubahan sastrawan legendaris Indonesia, Sapardi Djoko Damono yang telah melahirkan banyak karya luar biasa seperti Hujan Bulan Juni, Pada Suatu Hari Nanti, dan Yang Fana adalah Waktu. Buku yang terbit pada tahun 2015 ini menceritakan tentang seorang perempuan bernama Suti. Dengan setting waktu pada tahun 1960-an, Suti mengajak pembaca untuk melihat masyarakat,…
Andira Kusuma Dewi berhubungan dengan Fial. Andira mempunyai seorang ibu yang selalu bergonta - ganti pasangan hingga saudara-saudaranya mempunyai muka yang berbeda yaitu arab, cina, dan bule. Tapi kini ibunya jatuh sakit hingga adira yang merawat tapi ibunya tak pernah menganggapnya ada. Andira hanya ingin ibunya mati karena dia muak dengan ibunya. Andira adalah seorang gadis remaja polos yang…
Jagat lelembut atau dunia makhluk halus, sampai saat ini masih mendapatkan citra yang mengerikan di mata orang banyak. Karena sosok-sosok di dalamnya selalu digambarkan seram seperti halnya yang sering kita lihat di layar televisi. Belum lagi dengan bumbu-bumbu yang sengaja dibuat dengan tujuan menakut-nakuti. Namun demikian, kita justru merasa penasaran dengan keberadaan mereka. Sebenarnya, se…
Mochtar Lubis lahir tanggal 7 Maret 1922 di Padang. Aktif sebagai penerbit dan Pemimpin Redaksi Harian Indonesia Raya Jakarta, beliau juga banyak mencurahkan perhatiannya pada masalah lingkungan hidup dan masalah-masalah ekologi. Mengalami tahanan penjara selama 9 tahun (1956-1965) dalam masa pemerintahan Presiden Soekarno; dan pada tahun 1974 mengalami dua bulan tahanan setelah terjadinya peri…
Buku Perawan Remaja dalam Cengkeraman Militer merupakan catatan Pramoedya Ananta Toer tentang derita gadis-gadis Indonesia yang menjadi korban kekejaman tentara Jepang pada masa Perang Dunia Kedua di Pulau Buru serta kelanjutan nasib para Jugun Ianfu yang ditinggalkan begitu saja setelah Jepang menyerah pada tahun 1945. Tahun 1943, Pemerintahan Pendudukan Balatentara Dai Nippon di Jawa mengelu…
Pramoedya Ananta Toer lahir di Blora pada 6 Februari 1925. Selain sebagai pengarang, bermacam profesi telah dijalani Pramoedya seperti juru ketik Kantor Berita Dome (1942-1944), wartawan majalah Sadar (1947) dab kenber "Lentera" suratkabar Bintang Timur (1962-1965), dan dosen di Fakultas Sastra Universitas Res Publica (1936-1965) serta di Akademi Jurnalistik Dr. Rivai (1964-1965). Menulis sejak…