Buku “Tempat Paling Liar di Muka Bumi” memuat kumpulan puisi yang ditulis oleh Theoresia Rumthe dan Weslly Johannes. Dikemas dengan tampilan sampul yang cantik, isi buku ini pun tak kalah menarik untuk dibaca dan diselami. Pemilihan diksi yang indah, dipadu dengan keahlian penulis dalam meramu kata-kata, membuat setiap baris karya yang disajikan dalam buku ini terasa begitu dalam. Setiap…
Buku Percakapan Paling Panjang Perihal Pulang Pergi merupakan buku kumpulan puisi dengan format penulisan seperti percakapan antara Theo dan Weslly melalui e-mail yang dituangkan ke dalam kata-kata yang menciptakan kontinuitas dari awal hingga akhir. Sesekali mereka menggunakan kata atau frasa dari sajak-sajak yang ada di buku puisi sebelumnya dan kemudian bisa masuk ke sajaknya sendiri. Per…
Terkadang, kita merindukan yang tidak seharusnya dirindukan dan melupakan yang harus diingat -Prilly Hanya melalui menulis puisi lah aku mampu menumpahkan segala kekhawatiran, kesedihan, segala pertanyaan yang tidak bisa aku jawab dan rasa yang mungkin bisa disebut cinta walau kadang di waktu yang salah atau berlabuh di hati orang yang kurang tepat. Aku ingin menjadi orang yang berani k…
Di suatu tempat nun jauh, sebuah dunia yang merupakan perpaduan antara dongeng-dongeng dari Grimm Bersaudara dan karakter-karakter ala Tim Burton, terdapatlah tanah yang sulit-ditemukan-dan-sulit-diucapkan yang disebut: Di Sana. Sebuah tempat yang diliputi kegersangan dan kesengsaraan yang seolah tiada ujungnya. Johnny, pahlawan kita--seorang bocah miskin yang tinggal di gubuk reyot bersama …
KISAH DISAH ini sudah tertinggal puluhan tahun lebih. Maka ibarat seseorang yang ketinggalan kereta, bukan cuma kilau lampu dan getar rel yang telah hilang di tikungan sana, bahkan gerbong dan lokomotifnya sudah karatan dipensiunkan. Cerita ini sudah menguap puluhan tahun lebih. Maka ibarat embun menggelayut malas di daun rumput, rerumputan itu sudah menjadi hutan, tidak tersisa lagi kenanga…